KPK Geledah Rumah Tersangka Hasto Kristiyanto, Dijaga Satgas Cakra Buana PDIP

KompasTV 2025-01-09

Views 44

BEKASI, KOMPAS.TV - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penggeledahan rumah Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto di Bekasi, pada Selasa (7/1/2025).

Penggeledahan ini berkaitan dengan penetapan Hasto sebagai tersangka di kasus dugaan korupsi Harun Masiku.

Tampak, sejumlah aparat kepolisian berjaga-jaga di sekitar rumah milik Hasto. Terlihat pula Satgas PDI Perjuangan Cakra Buana turut berjaga di sekitar rumah Hasto.

Baca Juga KPK Geledah Rumah Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto di Bekasi dan Jakarta di https://www.kompas.tv/nasional/565701/kpk-geledah-rumah-sekjen-pdip-hasto-kristiyanto-di-bekasi-dan-jakarta

#kpk #hastokristiyanto #pdip

Produser: Ikbal Maulana

Thumbnail: Vila

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/565746/kpk-geledah-rumah-tersangka-hasto-kristiyanto-dijaga-satgas-cakra-buana-pdip

Share This Video


Download

  
Report form