Persebaya Surabaya Cuma Punya 3 Hari Pemulihan Fisik & Siapkan Strategi Jelang Kontra Persis Solo!

KompasTV 2024-09-17

Views 2

KOMPAS.TV - Usai mengalahkan Persita Tangerang di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar Bali pada Sabtu (14/9), Persebaya Surabaya langsung kembali ke kandang.

Jeda waktu yang singkat untuk laga selanjutnya, membuat tim Bajul Ijo tidak memiliki waktu yang cukup untuk pemulihan fisik dan persiapan taktikal.

Bajul Ijo hanya mempunyai waktu tiga hari sebelum bentrok dengan Persis Solo di duel pekan kelima Liga 1.

Untuk itu, tim pelatih harus berupaya mengembalikan kondisi fisik pemain agar bisa tampil maksimal.

Baca Juga Dari 1.966 Peserta, PB Djarum Loloskan 46 Atlet Muda Bulu Tangkis ke Karantina Audisi Umum! di https://www.kompas.tv/video/538880/dari-1-966-peserta-pb-djarum-loloskan-46-atlet-muda-bulu-tangkis-ke-karantina-audisi-umum

#persebayasurabaya #persissolo #liga1

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/538882/persebaya-surabaya-cuma-punya-3-hari-pemulihan-fisik-siapkan-strategi-jelang-kontra-persis-solo

Share This Video


Download

  
Report form