Ditangkap, Aktor Rio Reifan 5 Kali Terjerat Kasus Narkoba

KompasTV 2024-04-29

Views 78

KOMPAS.TV - Selebritas Rio Reifan, kembali ditangkap polisi, terkait kasus penyalahgunaan narkotika, Jumat (27/04/2024) malam kemarin.

Saat ini Rio Reifan, masih dalam proses penyelidikan lebih lanjut oleh kepolisian.

Pesinetron Rio Reifan, bukan kali ini terlibat kasus narkoba.

Sebelumnya, Rio pernah ditangkap lima kali, terkait kasus yang sama.

Ia bahkan baru menghirup udara bebas 2 bulan, setelah dijatuhi hukuman tiga tahun.

Baca Juga Pengendara Mobil Acungkan Pistol saat Cekcok di Bandung di https://www.kompas.tv/video/503483/pengendara-mobil-acungkan-pistol-saat-cekcok-di-bandung



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/503486/ditangkap-aktor-rio-reifan-5-kali-terjerat-kasus-narkoba

Share This Video


Download

  
Report form