Pantas Oki Rengga Emosi, Terungkap Kalimat Sinis Sopir yang Klakson Iring-iringan Jenazah Babe Cabita
Ada insiden kurang menyenangkan saat iring-iringan jenazah Babe Cabita hendak dibawa ke masjid untuk disalatkan pada 9 April 2024 kemarin. Di mana muncul mobil sedan yang membunyikan klakson ke arang iring-iringan jenazah hingga membuat Oki Rengga emosi.
Pada saat itu, Oki Rengga yang sedang menggotong keranda jenazah Babe Cabita langsung bergegas menghampiri mobil sedan tersebut. Ia tidak bisa menyembunyikan rasa marahnya melihat sikap sang sopir yang melintas di area rumah mendiang Babe Cabita.
Kekinian baru terungkap bahwa sopir mobil tersebut mengucapkan kalimat sinis ke arah iring-iringan jenazah Babe Cabita sehingga membuat Oki Rengga marah. Hal itu diungkap oleh Oki Rengga melalui klarifikasi yang diunggah ke akun TikTok pribadi.
Link Terkait:
https://www.suara.com/entertainment/2024/04/22/083932/pantas-oki-rengga-emosi-terungkap-kalimat-sinis-sopir-yang-klakson-iring-iringan-jenazah-babe-cabita
#OkiRengga #babecabita
VO/Video Editor: Nurul/Annisa
ニニニニニニニ
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/ suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom