JAKARTA, KOMPASTV Rais Aam Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Miftachul Akhyar sampaikan pidato di depan massa Muslimat NU di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (20/1/2024) pagi.
Dalam sambutannya Miftachul Akhyar ingatkan terkait memuliakan para pemimpin.
Baca Juga Kata Khofifah Soal Nonaktif dari PBNU Usai Gabung TKN Prabowo-Gibran di https://www.kompas.tv/video/478347/kata-khofifah-soal-nonaktif-dari-pbnu-usai-gabung-tkn-prabowo-gibran
"Barang siapa yang memuliakan para pemimpin dalam segala lapisan, maka Allah akan memuliakan. Barang siapa yang menghinakan Presiden dan Wakil Presiden, mereka meremehkan semuanya pimpinan organisasi, Allah akan membalasnya," kata KH Miftachul Akhyar.
Video Editor: Agung
#pbnu #raisaam #MiftachulAkhyar
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/478482/pidato-rais-aam-pbnu-miftachul-akhyar-di-hut-ke-78-muslimat-nu-ingatkan-soal-memuliakan-pemimpin