Memilih Mudik setelah Idulfitri, Pelabuhan Bakaheuni Lampung Masih Ramai pada Minggu, 23 April 2023!

KompasTV 2023-04-23

Views 29

LAMPUNG, KOMPAS.TV - Pada hari kedua Idulfitri, terpantau pemudik menuju Jawa di Pelabuhan Bakauheni Lampung meningkat dibanding arus mudik tahun 2022.

Peningkatan terjadi dikarenakan mayoritas penumpang memilih mudik setelah Hari Raya.

Sejak Hari Raya Idulfitri (22/4) hingga siang hari ini (23/4), jumlah penumpang di Pelabuhan Bakauheni, Lampung, terus meningkat.

Pelabuhan penyeberangan Bakauheni mencatat selama 24 jam, terdapat peningkatan 48 persen pada penumpang pejalan kaki dibanding tahun lalu.

Sebanyak 6.000 kendaraan telah menyeberang ke Pulau Jawa melalui Pelabuhan Bakauheni, Lampung.

Baca Juga Polisi Tangkap Pemudik yang Acungkan Senjata Tajam di Jalur Selatan Karena Tak Sabar Macet! di https://www.kompas.tv/article/400526/polisi-tangkap-pemudik-yang-acungkan-senjata-tajam-di-jalur-selatan-karena-tak-sabar-macet

_____

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live.

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/400532/memilih-mudik-setelah-idulfitri-pelabuhan-bakaheuni-lampung-masih-ramai-pada-minggu-23-april-2023

Share This Video


Download

  
Report form