Masih Berpotensi ada Gempa Susulan, BMKG Peringatkan Tenda Pengungsian Jauhi Lereng

KompasTV 2022-11-24

Views 151

CIANJUR, KOMPAS.TV - Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati mengungkapkan ada bencana lain yaitu longsor dan banjir yang mengancam korban gempa Cianjur.

Untuk itu, pihak BMKG memperingatkan para pengungsi untuk memilih tanah datar yang lapang dalam mendirikan tenda pengungsian.

Informasi terkini dari posko pengungsian Kemensos di Desa Mangunkerta, Kecamatan Cugenang, Cianjur tersedia dapur umum yang membagikan makanan lebih dari 1.000 bungkus.

Lebih dari 1.000 warga mengungsi di tenda-tenda pengungsian yang disediakan Kemensos. Warga dalam tenda tidur beralaskan kasur yang telah disediakan Kemensos.

Baca Juga Uang Sumbangan untuk Korban Gempa Cianjur Capai Rp 1,8 Miliar! di https://www.kompas.tv/article/352050/uang-sumbangan-untuk-korban-gempa-cianjur-capai-rp-1-8-miliar



----

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/352059/masih-berpotensi-ada-gempa-susulan-bmkg-peringatkan-tenda-pengungsian-jauhi-lereng

Share This Video


Download

  
Report form