Soal Maaf Ferdy Sambo, Ayah Yosua: Tunggu Sidang Selesai!

KompasTV 2022-10-06

Views 68

JAMBI, KOMPAS.TV - Keluarga Yosua Hutabarat, menanggapi permohonan maaf Ferdy Sambo saat momen pelimpahan tersangka di kejaksaan agung.

Ayah Yosua menegaskan, tidak mau bicara terlebih dahulu soal permintaan maaf sampai kasus ini dinyatakan selesai.

Samuel Hutabarat, Ayah Yosua berharap kasus pembunuhan anaknya segera disidangkan, dan cepat selesai agar keluarga bisa tenang dalam bekerja.

Sang ayah menyebutkan setelah semua proses hukum selesai dan ada ketetapan hukum dari pengadilan baru dapat membahas soal permintaan maaf Ferdy Sambo.

Baca Juga Pemerintah Kota Pontianak Mulai Merenovasi Tugu Khatulistiwa, Ditargetkan Rampung Akhir Tahun di https://www.kompas.tv/article/335491/pemerintah-kota-pontianak-mulai-merenovasi-tugu-khatulistiwa-ditargetkan-rampung-akhir-tahun

_____

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv,live.

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia, yuk, subscribe channel youtube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/335494/soal-maaf-ferdy-sambo-ayah-yosua-tunggu-sidang-selesai

Share This Video


Download

  
Report form