Gedung Kementerian Desa PDTT di Kalibata Terbakar, 2 Orang Pegawai Pingsan!

KompasTV 2022-09-14

Views 612

PANCORAN, KOMPAS.TV - Dua orang pegawai pingsan setelah terjebak asap dalam kebakaran di Gedung Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, di Jalan Raya Kalibata, Pancoran, Jakarta Selatan terbakar, Rabu (14/09) malam.

Asap pekat yang sudah menyebar ke area gedung sempat menyulitkan petugas untuk masuk ke sumber api.

17 unit mobil pemadam dan 76 personel dikerahkan ke lokasi kebakaran.

Penyebab kebakaran masih diselidiki.

Baca Juga Diduga Akibat Korsleting, 1 Unit Rumah Semi Permanen di Palembang Ludes Terbakar di https://www.kompas.tv/article/328542/diduga-akibat-korsleting-1-unit-rumah-semi-permanen-di-palembang-ludes-terbakar

___

Jangan lewatkan live streaming kompas tv 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv,live.

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di indonesia. yuk, subscribe channel youtube kompas tv!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari kompas tv. sahabat kompas tv juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/328544/gedung-kementerian-desa-pdtt-di-kalibata-terbakar-2-orang-pegawai-pingsan

Share This Video


Download

  
Report form