“Tak Kenal maka Tak Sayang”Pernahkah kamu mendengar pepatah tersebut? Selama ini mungkin kita disibukkan mengenali orang lain supaya “sayang” tapi kita lupa untuk mencoba mengenali diri kita sendiri.
Penting gak sih mengenal diri sendiri? ya, tentu sangat penting. Tak sedikit dari kamu yang belum mengenal diri sendiri tetapi sibuk mengenal dunia. Sebelum kamu mengenal lebih jauh tentang dunia luar, kamu perlu menyelami apa yang ada didalam dirimu yang belum kamu ketahui.
Dengan mengenal diri sendiri akan lebih membuatmu mengerti arah kamu mau kemana dengan hidupmu dan apa potensi yang terpendam dari dirimu yang bisa dijadikan kekuatan. Sebenarnya banyak sekali manfaat yang kita dapat jika kita mengenali diri kita sendiri.
Manfaat Pentingnya Mengenal Diri Sendiri