4 Aturan Baru PSBB Transisi Jakarta yang Wajib Diketahui

Suaradotcom 2020-10-12

Views 19.2K

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan kembali memulai PSBB Transisi Jakarta, Senin (12/10/2020) hari ini. Sejumlah aturan baru diterapkan.

Link Terkait:
https://jakarta.suara.com/read/2020/10/12/060500/4-aturan-baru-psbb-transisi-jakarta-dimulai-senin-hari-ini?page=all

Anies memutuskan untuk kembali menerapkan aturan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) transisi. Kebijakan ini berlaku selama dua pekan. Anies mengatakan, keputusan ini diambil setelah pihaknya melakukan pemantauan dan evaluasi perkembangan penularan Corona selama masa PSBB jilid II yang sudah berjalan satu bulan kebelakang ini. Berikut 4 aturan baru PSBB Transisi Jakarta yang wajib Anda tahu:

#PSBB #PSBBTransisiJakarta #AniesBaswedan

Video Editor: Yulita Futty
=================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter:  https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form