DPKK telah menghentikan secara tetap komisioner KPU, Wahyu Setiawan dikarenakan kasus pelanggaran etik terkait dengan kasus dugaan suap yang menjeratnya. Kasus ini juga menjerat caleg dari PDIP, Harun Masiku. Maka dari itu, KPU telah menentukan pengganti dari Wahyu Setiawan untuk saat ini. Bagaimana kesiapan pengganti dari Wahyu Setiawan?
Pengawal Demokrasi Harus Bebas dari Korupsi (2)