Kinerja gubernur mengalami kesulitan, Anies Baswedan mendesak DPRD untuk segera mencari sosok pengganti Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta. Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Abdurrahman Suhaimi mengatakan bahwa Fraksi Partai Keadilan Nasional (PKS) memastikan akan mengusung dua nama untuk Wagub DKI yaitu, Agung Yulianto dan Ahmad Syaikhu.
Tak Kunjung Ditemukan, Anies Desak DPRD DKI Jakarta Cari Wagub Baru