Profil Liam Neeson - Aktor Layar Lebar

Tribunnewswiki 2019-09-30

Views 1

TRIBUN-VIDEO.COM - William John Neeson yang dikenal dengan Liam Neeson, adalah seorang aktor asal Irlandia Utara.

Liam Neeson lahir di Ballymena, Irlandia bagian utara pada 7 Juni 1952.

Ibu Liam Neeson bernama Katherine (Brown), seorang juru masak, sedangkan ayah Liam Neeson merupakan seorang penjaga sekolah bernama Bernard Neeson.

Liam Neeson tumbuh di lingkungan Katolik.

Liam Neeson bergabung dalam kursus tinju di All Saints Youth Club saat berusia sembilan tahun.

Saat berusia 15 tahun Liam Neeson pernah menjadi petinju dan mengalami patah tulang hidung.

Share This Video


Download

  
Report form