Rumah Ibadah Kedalaman 1,7 KM di Bawah Tanah

Metrotvnews.com 2019-08-24

Views 27

Melakukan ibadah diatas tanah sudah biasa dilakukan umat beragama. Masjid Baabul Munawwar dan Gereja Oikumene Soteria yang berada di kedalaman sekitar 1,7 km dibawah permukaan tanah. Lokasi ini terdapat di area tambang bawah tanah milik PT Freeport Indonesia. 
Rumah Ibadah Kedalaman 1,7 KM di Bawah Tanah

Share This Video


Download

  
Report form