Jokowi: Jangan Ganggu Kewenangan Presiden Susun Kabinet

Metrotvnews.com 2019-09-03

Views 50

Presiden Jokowi mengakui jelang pelantikan 20 Oktober, semakin banyak orang yang bertanya kepada dirinya. Terkait nama-nama yang akan masuk di kabinet periode 2019-2024. Namun Jokowi menegaskan tidak boleh ada pihak manapun yang ikut campur dalam kabinet. 
Jokowi: Jangan Ganggu Kewenangan Presiden Susun Kabinet

Share This Video


Download

  
Report form