Sistem zonasi penerimaan siswa baru memantik polemik. Zonasi bagi pemerintah diyakini menjadi jalan pintas kemerataan kualitas pendidikan di Indonesia. Sayangnya, menurut pengamat hal ini belum dibarengi dengan kualitas tenaga pendidik alias guru.