Gang Mendawai, Jalan Imam Bonjol, Pontianak memiliki julukan baru yaitu Kampung Caping.
Di kampung ini sebagian besar warga mencari nafkah dengan membuat tudung kepala tradisional yaitu caping. Caping dibuat dari anyaman daun mengkuang dan rotan.