Kasus Dugaan Korupsi, Polisi Akan Periksa Danhil Anzar

KompasTV 2018-11-22

Views 317

Polda Metro Jaya akan memeriksa Ketua Umum PP Pemuda Muhammadiyah Danhil Anzar Simanjuntak, Jumat besok. Danhill diperiksa sebagai saksi kasus dugaan korupsi dana kemah dan apel pemuda Islam Indonesia 2017 yang dilaksanakan Kemenpora.



 



 


Share This Video


Download

  
Report form