Kabasarnas: Tim SAR Gabungan Terus Lakukan Pencarian

KompasTV 2018-11-04

Views 66

Kabasarnas, Marsdya M Syaugi mengatakan bahwa tim gabungan yang melakukan evakuasi  Lion Air PK-LQP terus melakukan kordinasi dalam pencarian korban dan badan pesawat Lion Air.



Selain itu, ia juga mengatakan bahwa pencarian masih terus dilakukan oleh penyelam handal yang areanya sudah dibagi.


Share This Video


Download

  
Report form