Bayar Parkir di Jakarta Gunakan Uang Elektronik

VIVA.co.id 2018-09-08

Views 102

VIVA.co.id - Bagi warga Jakarta, kini tak perlu repot siapkan uang recehan untuk bayar parkir. Pemprov DKI Jakarta mulai Kamis 29 Januari 2015, menerapkan sistem baru pembayaran parkir yakni menggunakan uang elektronik atau e-payment. Sistem ini menyempurnakan sistem sebelumnya yang menggunakan uang koin.

Share This Video


Download

  
Report form