Pekerja Beri Dukungan Untuk Labora Sitorus

VIVA.co.id 2018-09-07

Views 9

VIVA.co.id - Ratusan karyawan PT Rotua, perusahaan kayu milik Aiptu Labora Sitorus, melakukan unjukrasa bersamaan dengan kedatangan Komnas HAM di Sorong, Papua Barat. Para karyawan siap mendukung Komnas HAM untuk mencari solusi akan kasus yang menjerat Labora, bukan melakukan eksekusi.

Share This Video


Download

  
Report form