Era pemerintahan Jokowi - JK cukup mendulang sejumlah prestasi, diantaranya masifnya proyek infrastruktur , angka kemiskinan yang menurun serta inflasi yang rendah.
Namun mengapa hal tersebut tidak direspon positif oleh semua pihak?