Jerat Maut Racikan Miras Metanol di Cicalengka

KompasTV 2018-04-15

Views 4

Tercatat 58 pemuda tewas dalam jerat racikan maut miras oplosan berbahan metanol. Hingga kini pun sejumlah pemuda masih menjalani perawatan intensif di sejumlah rumah sakit.



Korban mengaku efek minuman keras oplosan tersebut baru terasa setelah beberapa hari.



Kandungan metanol diduga menjadi penyebab korban kolapse secara bersamaan. Berikut penelusuran tim Gelar Perkara.


Share This Video


Download

  
Report form