Permohonan praperadilan tersangka pemberian keterangan tidak benar Miryam Haryani ditolak. Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan menilai KPK berwenang menetapkan Miryam sebagai tersangka.