MALANG, KOMPAS.TV-Menteri Pekerjaan Umum Dody Hanggodo meninjau TPA Supit Urang Kota Malang, Sabtu (18/01/2025).
Dalam tinjauannya di TPA Supit Urang, Dody meninjau instalasi pemilahan sampah, instalasi komposting, hingga tempat pengolahan lindi.
Usai tinjauan Ia bilang daerah lain bisa meniru TPA Supit Urang, karena permasalahan sampah masih menjadi sorotan.
"Bagus, harusnya menjadi percontohan pengolahan sampah, yang baik dan benar untuk Kota Kota lain di seluruh Indonesia" Katanya.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/567931/menteri-pu-tinjau-tpa-supit-urang-kota-malang-sebut-layak-jadi-percontohan