Lima Jurnalis Palestina Tewas Terpanggang Imbas Rudal Israel

VIVA.co.id 2024-12-27

Views 14

VIVA – Lima jurnalis Palestina tewas terbakar di sebuah mobil. Lima jurnalis tersebut terkena serangan musuh saat berada di mobil siaran di depan Rumah Sakit Al Awda pengungsian Al Nuseirat, Gaza. 


Share This Video


Download

  
Report form