Mahfud MD Tanggapi Pemeriksaan Budi Arie dalam Kasus Judi Online Komdigi

KompasTV 2024-12-22

Views 14

JAKARTA, KOMPAS.TV - Mantan Menko Polhukam Mahfud MD merespons pemeriksaan eks Menkominfo Budi Arie Setiadi oleh penyidik Ditreskrimsus Polda Metro Jaya dan KORTAS Tipikor terkait dugaan kasus korupsi dan judi online.

Mahfud mengatakan, pemeriksaan Budi Arie merupakan langkah bagus dan sebuah kemajuan sebagai bagian dari proses hukum yang teliti.

Menurut Mahfud, Budi Arie bertanggung jawab dalam perekrutan pegawai Komdigi yang terlibat dalam kasus judi online.

Baca Juga Diperiksa Kasus Dugaan Gratifikasi Judi Online Komdigi, Budi Arie: Saya Saksi, Berhenti Fitnah! di https://www.kompas.tv/nasional/561712/diperiksa-kasus-dugaan-gratifikasi-judi-online-komdigi-budi-arie-saya-saksi-berhenti-fitnah

#budiarie #pemeriksaan #judionline #komdigi

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/561713/mahfud-md-tanggapi-pemeriksaan-budi-arie-dalam-kasus-judi-online-komdigi

Share This Video


Download

  
Report form
RELATED VIDEOS