KOMPAS.TV - Pemerintah masih menggodok skema baru penyaluran subsidi energi, salah satunya bahan bakar minyak.
Dikutip dari Kompas.id, Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengatakan bahwa skema subsidi BBM sudah hampir final dan akan dilaporkan ke Presiden Prabowo Subianto.
Sebelumnya, Bahlil diberi waktu dua minggu untuk merumuskan reformasi subsidi energi untuk dilaporkan ke Presiden. Namun, laporan ini diundur karena kunjungan kerja Presiden ke luar negeri.
Baca Juga [FULL] KPU dan Bawaslu Bahas Antisipasi Kerawanan Jelang Pilkada di Berbagai Daerah | SERIAL PILKADA di https://www.kompas.tv/nasional/555631/full-kpu-dan-bawaslu-bahas-antisipasi-kerawanan-jelang-pilkada-di-berbagai-daerah-serial-pilkada
#subsidi #bbm #bahlil #menteriesdm
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/ekonomi/555633/pro-kontra-skema-baru-subsidi-bbm-bahlil-sudah-hampir-final