Dukungan Presiden Prabowo-Jokowi ke Ridwan Kamil Tingkatkan Elektabilitas? Ini Kata Jubir

KompasTV 2024-11-15

Views 6

JAKARTA, KOMPAS.TV - Juru Bicara Ridwan Kamil-Suswono, Mulya Amri menjelaskan alasan Ridwan Kamil kerap kali membawa nama Presiden Prabowo dan Jokowi.

Amri menyebut bahwa sedari awal, RK sudah menjadi pilihan Presiden Prabowo dan hal tersebut telat disampaikan dengan jelas oleh sang presiden.

Ia menambahkan jawaban terkait klaim RK dapat dukungan Jokowi dan Presiden Prabowo dapat dongkrak elektabilitas.

"Dari awal para pemimpin yang berkualitas, di Jakarta maupun luar Jakarta memiliki tempat di hati masyarakat," ujar Amri.

Sebelumnya, Calon Gubernur Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil optimistis bahwa dukungan dari mantan Presiden Jokowi dan Presiden Prabowo Subianto akan meningkatkan elektabilitasnya.

#elektabilitas #ridwankamil #pilkdajakarta

Baca Juga Imbas 7 Tahanan Kabur, Penjagaan Rutan Salemba Libatkan Pihak Kepolisian dan Satpol PP di https://www.kompas.tv/regional/553628/imbas-7-tahanan-kabur-penjagaan-rutan-salemba-libatkan-pihak-kepolisian-dan-satpol-pp

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/553634/dukungan-presiden-prabowo-jokowi-ke-ridwan-kamil-tingkatkan-elektabilitas-ini-kata-jubir

Share This Video


Download

  
Report form