71 Nelayan Terjebak di Bekas Dermaga Pasir Besi Sukabumi Bisa Berpelukan Kembali dengan Keluarganya

KompasTV 2024-10-18

Views 6

SUKABUMI, KOMPAS.TV- Penyerahan 71 korban tersebut dilakukan secara simbolis dari TNI ke pihak kecamatan.

Tangis haru tampak di raut wajah keluarga yang menunggu keluarga mereka yang sempat terjebak di lokasi tersebut.

Sebanyak 71 korban berhasil diselamatkan dan kembali kepada keluarga, namun 3 hanyut terbawa ombak dan dievakuasi dalam kondisi tidak bernyawa.

Baca Juga Akibat Jembatan Putus, 74 Nelayan Terjebak di Dermaga dan 2 Orang Tewas di https://www.kompas.tv/regional/546841/akibat-jembatan-putus-74-nelayan-terjebak-di-dermaga-dan-2-orang-tewas

Editor Video: Dawud Majid

#71nelayan terjebak#74nelayanterjebak#nelayanterjebak

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/546933/71-nelayan-terjebak-di-bekas-dermaga-pasir-besi-sukabumi-bisa-berpelukan-kembali-dengan-keluarganya

Share This Video


Download

  
Report form