Hadiri Rapat Terakhir Bersama DPR Sebagai Menhan, Prabowo Ucapkan Terima Kasih

KompasTV 2024-09-26

Views 28

JAKARTA, KOMPAS.TV - Menteri Pertahanan sekaligus Presiden terpilih, Prabowo Subianto menghadiri rapat terakhir bersama Komisi I DPR.

Prabowo berterima kasih kepada anggota dewan yang selalu mendukungnya sebagai Menteri Pertahanan.

Prabowo menyampaikan, meski berasal dari berbagai fraksi, anggota DPR selalu mengutamakan kepentingan bangsa dan rakyat.

Ia juga kembali menyinggung soal kebocoran kekayaan sumber daya alam Indonesia yang masih terus terjadi dan menjadi incaran bangsa lain.

#prabowosubianto #menhan #dpr

Baca Juga Penegasan Jokowi soal Pemindahan Ibu Kota ke IKN: Bukan Proyek Presiden, tapi Seluruh Rakyat di https://www.kompas.tv/video/541061/penegasan-jokowi-soal-pemindahan-ibu-kota-ke-ikn-bukan-proyek-presiden-tapi-seluruh-rakyat

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/541070/hadiri-rapat-terakhir-bersama-dpr-sebagai-menhan-prabowo-ucapkan-terima-kasih

Share This Video


Download

  
Report form