Bantah Usung Kaesang di Jateng, Gerindra: KIM Dukung Ahmad Luthfi-Taj Yasin

KompasTV 2024-08-23

Views 39

JAKARTA, KOMPAS.TV - Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad membantah Koalisi Indonesia Maju berniat mengusung Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep menjadi calon Wakil Gubernur Jawa Tengah.

Menurut Dasco, sebelum Putusan MK soal batas usia keluar, KIM telah memutuskan mendukung pasangan Ahmad Luthfi dan eks Wakil Gubernur Jateng Taj Yasin.

Baca Juga Detik-Detik Pagar Samping Gedung DPR Dijebol Massa Aksi Tolak Revisi UU Pilkada! di https://www.kompas.tv/video/533049/detik-detik-pagar-samping-gedung-dpr-dijebol-massa-aksi-tolak-revisi-uu-pilkada

#pilkada #kaesang #politik #putusanmk

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/533057/bantah-usung-kaesang-di-jateng-gerindra-kim-dukung-ahmad-luthfi-taj-yasin

Share This Video


Download

  
Report form