Sudah Jabat Sejak 2005, Cak Imin Dapat Dukungan Maju Lagi Jadi Ketum PKB

Suaradotcom 2024-08-20

Views 83

Sudah Jabat Sejak 2005, Cak Imin Dapat Dukungan Maju Lagi Jadi Ketum PKB

Dewan Pimpinan Nasional (DPN) Gerakan Mahasiswa Satu Bangsa (Gemasaba) menyatakan dukungan kepada Muhaimin Iskandar alias Cak Imin untuk kembali maju lagi sebagai Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).

Dalam muktamar PKB 24-25 Agustus mendatang, mereka berharap Cak Imin kembali dilantik.

Ketua DPN Gemasaba, Heru Widodo, mengatakan dukungan ini disampaikan setelah pihaknya mengumpulkan aspirasi anggota dari daerah seluruh Indonesia. Cak Imin diminta melanjutkan kepemimpinannya yang sudah berlangsung sejak 2005.

Link terkait: https://www.suara.com/news/2024/08/19/135553/sudah-jabat-sejak-2005-cak-imin-dapat-dukungan-maju-lagi-jadi-ketum-pkb

#CakImin #KetumPKB

Video Editor: Tikha
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form