Kronologi Selebgram Tewas Usai Sedok Lemak di Klinik Kecantikan Depok

KompasTV 2024-07-29

Views 598

KOMPAS.TV - Polres Metro Depok mengungkap selebgram asal Medan yang tewas usai sedot lemah di klinik WSJ Depok mengalami pecah pembuluh darah. Korban sempat dilarikan kerumah sakit sebelum dinyatakan meninggal dunia. Peristiwa serupa sudah dua kali terjadi di klinik tersebut.

Hal tersebut disampaikan Kapolres Metro Depok, Kombes Pol Arya Perdana.

Penyelidikan tewasnya selebgram asal Medan usai melakukan perawatan sedot lemak terus dilakukan.

Dua orang saksi telah dimintai keterangan. Salah satunya dokter yang menangani korban.

Baca Juga Soal Bandar Judi Online Inisial "T", PKS: Siapapun Pelakunya Harus Diringkus di https://www.kompas.tv/video/526100/soal-bandar-judi-online-inisial-t-pks-siapapun-pelakunya-harus-diringkus

Video Editor: Joshua

#selebgram #selebgramtewas #sedotlemak

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/526246/kronologi-selebgram-tewas-usai-sedok-lemak-di-klinik-kecantikan-depok

Share This Video


Download

  
Report form
RELATED VIDEOS