Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita, membuka Tech Link Summit 2024 dengan slogan Value Creation for Startup and Industry.
"Hal ini mengandung makna penting, yaitu ajakan kolaborasi antara startup dengan dunia usaha dan dunia industri untuk mendorong percepatan transformasi ekonomi digital Indonesia menuju Indonesia Emas 2045,” ujar Menteri Agus.