Jokowi dan Iriana Widodo Tinjau RSUD H. Andi Sulthan Daeng Radja dan Pasar Cekkeng Ke Bulukumba, Sulawesi Selatan

babadidtv 2024-07-07

Views 2

BABAD.ID - Dalam rangka Kunjungan Kerja (Kunker), Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Ibu Negara, Iriana Widodo kunjungi Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) H. Andi Sulthan Daeng Radja di Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan pada Jumat Pon, 5 Juli 2024 lalu.

Kunker ini dilakukan dalam rangka untuk memantau langsung pelayanan kesehatan serta mendengarkan cerita dari pasien dan petugas RSUD.

Selain itu, Jokowi juga mengunjungi Pasar Cekkeng di Bulukumba. Beliau mengunjungi beberapa lapak pedagang dan berinteraksi langsung dengan pedagang.

Selengkapnya simak pada video di atas.

Share This Video


Download

  
Report form
RELATED VIDEOS