Ketua KPU Buka Suara Usai Dipecat DKPP, Hasyim Asy'ari: Alhamdulillah dan Terima Kasih

iNewsdotid 2024-07-03

Views 12

Ketua KPU Hasyim Asy'ari angkat bicara pasca DKPP memutuskan untuk memberhentikan dirinya, Rabu(3/7).

Hasyim Asy'ari menyampaikan terima kasih kepada DKPP atas sanksi tersebut dan memohon maaf kepada awak media jika ada yang tidak berkenan selama menjabat Ketua KPU.

Sebelumnya, DKPP memutuskan untuk memberhentikan secara tetap Hasyim Asya'ri dari jabatannya sebagai Ketua KPU RI terkait perkara dugaan tindak asusila yang dilakukan Hasyim Asya'ri terhadap anggota PPLN Den Haag, Belanda.

Reporter: Achmad Al Fiqri

Share This Video


Download

  
Report form