DPR Soroti Penyelanggara Haji: Jumlah dan Kapasitas Tenda Jemaah Haji Tidak Sesuai

KompasTV 2024-06-18

Views 149

KOMPAS.TV - Tim pengawas (timwas) haji DPR RI menyatakan, Indonesia perlu melakukan revolusi penyelenggaraan haji.

Ketua timwas haji DPR RI, Muhaimin Iskandar mengatakan, penyelenggaraan haji harus dibenahi secara total. Hal ini perlu dilakukan, agar kasus kasus yang menimpa jemaah haji asal Indonesia tidak terulang kembali.

Wakil ketua DPR RI ini mengatakan, ke depan harus ada revolusi penanganan dan penyelenggaraan haji. Untuk itu, Cak Imin berjanji, DPR akan membenahi penyelenggaraan haji secara total.

Baca Juga Kronologi Selebgram Teyeng Wakatobi Terkait Konten Bos Rental Tewas di https://www.kompas.tv/video/516201/kronologi-selebgram-teyeng-wakatobi-terkait-konten-bos-rental-tewas

Video Editor: Noval

#hajiindonesia #haji2024 #cakimin

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/516203/dpr-soroti-penyelanggara-haji-jumlah-dan-kapasitas-tenda-jemaah-haji-tidak-sesuai

Share This Video


Download

  
Report form