Hotman Paris Hadirkan Anak Mantan Bupati Cirebon yang Dicurigai Terseret Kasus Pembunuhan Vina

KompasTV 2024-05-29

Views 4.4K

CIREBON, KOMPAS.TV - Kuasa Hukum Keluarga Vina Cirebon, Hotman Paris menghadirkan anak dari Mantan Bupati Cirebon yang dicurigai terseret kasus pembunuhan Vina pada Rabu, (29/5/2024).

Dalam kesempatan itu Istri Eks Bupati Cirebon, Wahyu Tjiptaningsih juga membantah bahwa anaknya terlibat dalam kasus pembunuhan tersebut.

Baca Juga [FULL] Hotman Tanggapi Penangkapan Pegi Terkait Kasus Vina Cirebon, Singgung 2 DPO Disebut Fiktif di https://www.kompas.tv/video/511257/full-hotman-tanggapi-penangkapan-pegi-terkait-kasus-vina-cirebon-singgung-2-dpo-disebut-fiktif

#vinacirebon #hotman #cirebon

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/511260/hotman-paris-hadirkan-anak-mantan-bupati-cirebon-yang-dicurigai-terseret-kasus-pembunuhan-vina

Share This Video


Download

  
Report form