Jokowi Minta AHY Pastikan Lokasi Relokasi Pengungsi Erupsi Gunung Ruang

okezone.com 2024-05-03

Views 533


Presiden Jokowi meminta Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono menyelesaikan urusan pertanahan untuk merelokasi penduduk yang terdampak erupsi Gunung Ruang di Sulawesi Utara. Hal tersebut disampaikan Jokowi saat memimpin rapat terbatas terkait penanganan pengungsi Erupsi Gunung Ruang yang digelar di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (3/5).

 

Jokowi pun meminta kepada para menteri dan lembaga terkait untuk menyelesaikan masalah pengungsian dan perlu adanya relokasi bagi masyarakat yang tinggal disekitar Gunung Ruang.

 

Reporter:Raka Dwi Novianto 

Share This Video


Download

  
Report form