Melesat! Harga Bawang di Kota Bandung Tembus Rp70.000 per Kg

iNewsdotid 2024-04-23

Views 2.1K

Harga komoditas sayuran di Pasar Tradisional Kosambi, Bandung mengalami kenaikan, Selasa (23/4). Salah satunya harga bawang merah yang saat ini tembus Rp70.000 per kg. Harga ini naik dua kali lipat dari harga semula yakni Rp35.000 per kg.

Share This Video


Download

  
Report form