VIVA – Bus PO Rosalia Indah mengalami kecelakaan tunggal di Km 370 Tol Batang - Semarang pada Kamis 11 April 2024. Peristiwa ini menyebabkan 7 orang tewas dan 15 lainnya mengalami luka ringan. [RK-DA]