8 Waduk di Bolivia Meluap hingga Sebabkan Banjir, Warga Mengungsi

KompasTV 2024-03-23

Views 33

KOMPAS.TV - Hujan lebat menyebabkan sungai di Kota La Paz, Bolivia meluap. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini.

Banjir menyebabkan warga mengungsi dan kerusakan pada infrastruktur.

Banjir membuat 8 dari 10 waduk yang memasok air ke La Paz dan Kota El Alto meluap.

Baca Juga Banjir Rendam Jl Kamal Raya Cengkareng, Sejumlah Motor Mogok Karena Nekat Trobos Genangan di https://www.kompas.tv/video/495075/banjir-rendam-jl-kamal-raya-cengkareng-sejumlah-motor-mogok-karena-nekat-trobos-genangan

#banjir #bolivia



===

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/495108/8-waduk-di-bolivia-meluap-hingga-sebabkan-banjir-warga-mengungsi

Share This Video


Download

  
Report form