Sudah Ditunggu Timnas AMIN, Anies Bicara Soal Waktu Pertemuan JK dan Megawati

Suaradotcom 2024-03-01

Views 634

Sudah Ditunggu Timnas AMIN, Anies Bicara Soal Waktu Pertemuan JK dan Megawati

Capres nomor urut 1 Anies Baswedan kembali menegaskan rencana pertemuan Jusuf Kalla dan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri sudah ada sejak lama.

"Setahu saya sudah lama direncanakan (JK bertemu Megawati)," kata Anies ditemui wartawan di Masjid Jami Nurul Huda, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jumat (1/3/2024).

Meski rencana itu sudah lama, namun keduanya belum menentukan waktu yang tepat untuk bertemu.

Ketika ditanyai kapan pertemuan JK-Megawati akan dilaksanakan, Anies mengatakan tinggal menunggu waktu saja.

Link Terkait:
https://www.suara.com/kotaksuara/2024/03/01/140405/sudah-ditunggu-timnas-amin-anies-bicara-soal-waktu-pertemuan-jk-dan-megawati

#AniesBaswedan #JK #Megawati

Video Editor: Tikha
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form