KOMPAS.TV - Di sisa 8 bulan pemerintahan, Jokowi menarik Demokrat masuk kabinet. Mengapa Jokowi butuh Demokrat?
Apakah masuknya AHY bisa dikaitkan dengan muncul wacana hak angket kecurangan pemilu di DPR?
Soal bergabungnya Demokrat dalam pemerintahan Jokowi-Maruf Amin, kita bahas bersama Ketua DPP Partai Demokrat, Herman Khaeron, Ketua DPP PDI Perjuangan, Komarudin Watubun, dan Peneliti Utama Politik Badan Riset dan Inovasi Nasional, Siti Zuhro.
Baca Juga AHY Masuk Kabinet Jokowi, ini Daftar Menteri dari Partai di Pemerintahan di https://www.kompas.tv/video/487137/ahy-masuk-kabinet-jokowi-ini-daftar-menteri-dari-partai-di-pemerintahan
#jokowi #pdip #ahy #demokrat
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/487147/demokrat-merapat-ke-jokowi-dan-ahy-jadi-menteri-begini-tanggapan-pdip