Viral! Lampu Taman di Kelapa Gading Dicuri, Polisi Selidiki

okezone.com 2024-02-20

Views 2.6K


Dua orang pria tertangkap kamera diduga sedang mencuri tiang lampu di Taman Jalan Inspeksi Kali Sunter, Kelapa Gading, Jakut. Video pencurian lampu itu viral setelah diunggah ke media sosial.

 

Diketahui, peristiwa ini terjadi pada Sabtu (17/02) siang hari. Dari keterangan warga, seorang ibu-ibu sempat meneriaki maling. Tetapi dua pencuri itu tetap melangkah dengan santai sambil membawa lampu.

 

Polisi kini tengah menyelidiki kasus pencurian yang meresahkan ini. 

 

Kontributor: Sofyan Firdaus 

Produser: Akira AW

Share This Video


Download

  
Report form