SEMARANG, KOMPASTV - Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputra diajak duet bernyanyi hingga berjoget oleh pedangdut Nassar.
Momen tersebut terlihat saat Megawati hadiri kampanye akbar terakhir Ganjar-Mahfud di Simpang Lima, Semarang, Sabtu (10/2).
Selain Megawati, ikut pula bernyanyi dan berjoget Puan Maharani dan Yenny Wahid di panggung.
Ganjar Pranowo dan Mahfud MD mengakhiri masa kampanye akbarnya di Semarang.
Video Editor: Firmansyah
#megawati #kampanyekabar #nassar
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/484213/king-nassar-ajak-megawati-hingga-puan-joget-dan-nyanyi-di-kampanye-akbar-ganjar