Puluhan Warga di Makasar Datangi Rumah yang Diduga Praktek Ajaran Sesat

iNewsdotid 2024-02-02

Views 700

Inilah Inilah rekaman amatir warga saat puluhan warga mendatangi rumah yang disinyalir sebagai tempat praktek ajaran menyimpang di Makassar, Kamis (1/2/2024) malam. Banyaknya warga yang berkumpul membuat suasana kian mencekam. Kedatangan puluhan warga ini usai menyaksikan tayangan YouTube mengenai tata cara zikir yang disinyalir menyimpang dari ajaran Islam.

Share This Video


Download

  
Report form