Tak Daftar hingga Belum Ajukan Cuti, PERLUDEM Ungkap Mengapa Presiden Jokowi Tak Bisa Kampanye!

KompasTV 2024-01-29

Views 929

KOMPAS.TV - Demi menghindari polemik, Jokowi enggan menjawab saat ditanyakan terkait kapan berkampanye.

Meski diakomodasi oleh undang-undang, Bawaslu menyebut akan mengawasi Presiden Jokowi, jika akan ikut berkampanye.

Presiden belum menyebut secara terbuka, kapan akan berkampanye.

Namun, apa saja yang perlu diawasi jika Presiden Jokowi ikut berkampanye yang diklaimnya sudah diatur undang-undang?

Lebih dalam, KompasTV bahas bersama Muhammad, Ketua Bawaslu RI 2012-2017; sekaligus Titi Anggraini, Anggota Dewan Pembina Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (PERLUDEM).

Baca Juga Kata Pengamat Politik soal Elite Partai 'Turun Gunung' Demi Dongkrak Elektabilitas Pilpres 2024 di https://www.kompas.tv/video/480975/kata-pengamat-politik-soal-elite-partai-turun-gunung-demi-dongkrak-elektabilitas-pilpres-2024

#perludem #jokowikampanye #presidenkampanye

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/480977/tak-daftar-hingga-belum-ajukan-cuti-perludem-ungkap-mengapa-presiden-jokowi-tak-bisa-kampanye

Share This Video


Download

  
Report form